Minggu, 21 April 2013

Kelebihan dan Kekurangan Line Figure menurut saya

1. SHF
Artikulasi: 9
Paint: 7
Detail: 7
Harga(dalam yen/harga normal): 220-400 (Ditujukan untuk orang Menengah)
2. SIC
Artikulasi: 7
Paint: 6
Detail: 8
Harga(dalam yen/harga normal): 320-650 (Ditujukan untuk orang Menengah satas)
3. SCM
Artikulasi: 6
Paint: 6
Detail 7
Harga(dalam yen/harga normal): 300-600 (Ditujukan untuk orang Menengah atas)
4. SCM EX
Artikulasi: 8
Paint: 7
Detail: 7
Harga(dalam yen/harga normal): 500-650 (Ditujukan untuk orang Menengah atas)
5. SIC KT
Artikulasi: 7
Paint: 5
Detail: 7
Harga(dalam yen/harga normal): 100-300 (Ditujukan untuk orang Menengah)
6. SRC
Artikulasi: 7
Paint: 7
Detail: 7
Harga(dalam yen/harga normal): 350-550 (Ditujukan untuk orang Menengah atas)
7. SOC
Artikulasi: 7
Paint: 6
Detail: 8
Harga(dalam yen/harga normal): 400-1.800 (Ditujukan untuk orang Menengah sangat atas)
8. Robot Damashii
Artikulasi: 8
Paint: 6
Detail: 7
Harga(dalam yen/harga normal): 300-600 (Ditujukan untuk orang Menengah atas)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar